Senin, 09 Desember 2019

SELAMAT DATANG


Tentang Gereja Kabar Baik Indonesia


Pada 30 April 1941, telah didirikan oleh seorang hamba Tuhan yang bernama Johan Cornelis Pandi dalam bentuk perkumpulan kebaktian. Dia adalah seorang jurutulis kepala pada jawatan Angkutan – Angkutan Darat (DAAD). Pada Tahun 1959, perkumpulan kebaktian tersebut menjadi  bernama Perkumpulan Kebaktian Gereja Masehi Timur (PKGMT) yang berkedudukan di Jakarta.
Setelah Pdt. Johan Cornelis Pandi dipanggil Tuhan, terjadi krisis kepemimpinan yang menyebabkan kevakuman pelayanan selama beberapa saat. Pada tanggal 3 Maret 1989, diadakan pertemuan beberapa hamba Tuhan yang akhirrnya menghasilkan sebuah komitmen dan kesepakatan, dan juga keputusan penting, salah satunya adalah mengubah nama Gereja Masehi Timur menjadi Gereja Kabar Baik Indonesia. 
  • Nama Gembala        : Mangurup Siahaan
  • Alamat Sekretariat  : Kav. Salembaran Jaya, RT.005rw.011, Kosambi , Tangerang, Banten

0 komentar:

Posting Komentar